suryapagi.com
REGIONAL

Rapat Paripurna DPRD BU, Terima Laporan Dari Bapemperda

SPcom BENGKULU – DPRD Bengkulu Utara menggelar Rapat Paripurna internal pertama, Selasa (27/2/2024).

Rapat kali ini diisi dengan laporan hasil kerja Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda), terhadap Propemperda tahun 2024.

Wakil Ketua DPRD Bengkulu Utara, Herliyanto mengatakan, jadwal rapat kali ini sesuai dengan keputusan Nomor 1/BA/BANMUS/2024. Sementara untuk agenda rapat, telah disusun oleh tim pemrakarsa di ruang kerja Ketua DPRD Bengkulu Utara Sonti Bakara, beberapa waktu lalu.

“Rapat juga menjadwalkan, rapat paripurna Raperda Inisiatif tentang Perda Bantuan Hukum Masyarakat Miskin. Ada 11 Rancangan Perda yang disampaikan dengan pimpinan DPRD pada hari ini untuk masa sidang satu tahun 2024,” jelas Herliyanto. 

Rapat ini dipimpin langsung Ketua DPRD BU, Sonti Bakara didampingi Juhaili dan Herliyanto sebagai Wakil Ketua. (ADV)

Related posts

Ustadz TPQ Cabuli 3 Murid Laki-laki

Ester Minar

Waspada, Oknum Mengatasnamakan Satpol PP Minta Uang Denda PPKM

Ester Minar

Bos SMA Selamat Pagi Indonesia Ditangkap Karena Lakukan Kekerasan Seksual

Ester Minar

Leave a Comment