Pemkab Bengkulu Utara Salurkan Bantuan ATENSI untuk Warga Rentan
SPcom BENGKULU – Wakil Bupati Sumarno, menyalurkan bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI) dari Kementerian Sosial Republik Indonesia kepada Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) di Kecamatan...