suryapagi.com
HEADLINENASIONALNEWS

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 15 Dibuka

SPcom JAKARTA – Link pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 15, Kamis (18/3/2021) mulai pukul 12.00 WIB telah dibuka. Segera kunjungi situs prakerja.go.id untuk pendaftarannya.

“Kuota untuk gelombang 15 ini 600.000,” ujar Head of Communications Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja, Louisa Tuhatu, Kamis (18/3/2021).

Bagi mereka yang telah menerima bantuan sosial dari instansi pemerintah seperti BSU, BPUM dan DTKS tidak akan bisa mendaftar. Termasuk mereka yang di gelombang sebelumnya telah menjadi peserta.

Setelah mendaftarkan diri di laman prakerja.go.id, nantinya pendaftar akan mengikuti proses verifikasi data, hingga tes motivasi dan kemampuan dasar.(Sp)

Related posts

Viral, Terjadi Air Pasang di Pantai Ancol

Ester Minar

Curi Celana Dalam Wanita, Pria Ditangkap

Ester Minar

Antisipasi 193 Juta Pemudik, Menhub Resmikan Posko Angkutan Lebaran Terpadu

Ester Minar

Leave a Comment