Indonesia Kekurangan Dokter Onkologi, Pemerintah Sekolahkan 100 Dokter ke Luar Negeri
SPcom JAKARTA – Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan mengungkapkan setiap tahunnya Pemerintah menyekolahkan 100 dokter ke China, India, Jepang, dan Korea Selatan guna memenuhi kebutuhan dokter...