Viral! Bantuan untuk Bumil Diduga Palsu Hanya untuk Difoto, Sekdes Buka Suara
SPcom BANDUNG – Acara pembagian bantuan untuk ibu hamil (bumil) di Kantor Desa Citeureup, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, pada Kamis (3/10), viral di media sosial....