suryapagi.com
SPORTS

Theopilus Ginting Terpilih Jadi Ketua DPC Taekwondo Karo Periode 2024-2028

SPcom KARO – Theopilus Ginting terpilih menjadi Ketua DPC Taekwondo Indonesia untuk Kabupaten Karo periode 2024-2028, Sabtu (22/6/2024).

Dalam sambutannya Theopilus yang juga Wakil Bupati Karo berharap taekwondo mempunyai warna sendiri. Dimana Kabupaten Karo merupakan penyumbang atlet kedua di Sumut.

Ia berharap, hadirnya di kepengurusan Taekwondo Indonesia bisa membawa kesuksesan untuk olahraga beladiri ini.

“Dengan kehadiran saya di taekwondo Kabupaten Karo nantinya dapat membawa energi baru. Mari kita saling membantu memajukan dan mengembangkan taekwondo Kabupaten Karo,” tandasnya.

Related posts

OPD Pemkot Tangsel ‘Bentrok’ di Lapangan Hijau

Sandi

2.086 Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Laga Indonesia vs Filipina Malam Ini

Ester Minar

Timnas U-23 Kalahkan Turkmenistan 2-0, Presiden Jokowi Angkat Dua Jempol

Ester Minar

Leave a Comment